- Pemkab Tanjab Barat Menggelar Apel Gabungan Perangkat Daerah Dirangkaikan dengan Halal Bihalal Seluruh Pegawai
- Bupati H. Anwar Sadat Menghadiri Rapat Paripurna Ketiga, Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Terhadap LKPJ 2024
- Bupati Tanjung Jabung Barat Memimpin Langsung Rakor Instruksi Presiden RI Terkait Pembentukan Satgas PSN
- Bupati Tanjung Jabung Barat Mengikuti Kegiatan Road To Kajanglako XIII
- Bupati H Anwar Sadat Dilantik sebagai Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Cabang Tanjung Jabung Barat
- Bupati Tanjung Jabung Barat Menyambut Optimis Peresmian Akatara Gas Processing Facility Milik Jadestone Energy
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Menghadiri Musrenbang- RKPD tahun 2026
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Pantau Kegiatan Pembersihan Drainase Di Sepanjang Jalan Jenderal Sudirman
- Bupati Tanjung Jabung Barat Membuka Pembinaan Tahap Pertama Qori-Qoriah
- Pemkab Tanjung Jabung Barat Pacu Pembangunan Infrastruktur Jalan Di Kecamatan Seberang Kota
Sekda Tanjabbar Safari Ramadan ke Masjid At-Taqwa Tanjung Benanak

Keterangan Gambar : Sekda Tanjabbar Safari Ramadan ke Masjid At-Taqwa Tanjung Benanak
Mediajambi.com (Kualatungkal) - Sekretaris Daerah Kabupaten Tanjung Jabung Barat (Sekda Tanjabbar), Ir. H. Agus Sanusi, M.Si melaksanakan Safari Ramadhan 1444 H/2023 M ke Masjid At-Taqwa, Desa Tanjung Benanak, Kecamatan Merlung, Selasa (11/04/23).
Sekda menyampaikan bahwa kunjungan Safari Ramadhan yang dilaksanakan setiap tahun tersebut merupakan ajang silaturahmi Pemkab Tanjabbar dengan masyararakat agar tetap terjalin komunikasi yang baik.
Lebih lanjut lagi beliau menyampaikan terkait penanganan stunting di Tanjabbar mendapat peringkat pertama terbaik se-Provinsi Jambi dengan capaian 9,9% bahkan terbaik se-Sumatera dan peringkat 19 pada tingkat Nasional.
- Wabup Tanjab Barat Hadiri Rakornas Pembentukan Ketahanan Ekonomi, Sosial dan Budaya0
- Bupati Tanjabbar Hadiri Kunjungan Safari Ramadhan MUI Provinsi Jambi di Masjid Agung Al-Istiqomah0
- Bupati Jenguk Ustadz Abdul Wahab Wahib di RSUD KH.Daud Arif Kualatungkal0
- Bupati Tanjab Barat Buka Festival Arakan Sahur ke-2 0
- Kunjungan Silaturrahmi SKK Migas-Petrochina di sambut Bupati0
"Terkait dengan itu, saya menghimbau para Camat, para Kepala Desa, para aparat desa, Puskesmas dan kader-kadernya, Babinsa, Babinkabtibmas untuk ikut berperan dalam penangan stunting di Tanjabbar," tutur Sekda.
Pada beberapa tahun ini, kita juga terus menganggarkan peningkatan jalan dan jembatan di wilayah Tanjabbar termasuk di Kecamatan Merlung ini, khusus untuk jalan poros antar desa eks transmigrasi.
Diakhir sambutannya Sekda juga menghimbau untuk semua tuo tengganai, lembaga adat, para tua untuk terus memperhatikan, memberikan pengawas kepada generasi muda, anak-anak agar menjauhi narkoba.
Diakhir kegiatan, Sekda menyerahkan bantuan dari Pemkab untuk pembangunan Mesjid At-Taqwa Desa Tanjung Benanak, bantuan kaum dhuafa, bantuan kepada anak yatim piatu, paket sembako, serta bantuan mushab Al-Qur'an.
Kegiatan tersebut juga turut dihadiri oleh Staf Ahli, Kepala OPD terkait, Ketua BAZNAS, Unsur Forkopimcam, Camat Merlung, Kepala Desa Tanjung Benanak, tokoh ulama, tokoh masyarakat, serta undangan lainnya.(neng/*)