- Pemkab Tanjab Barat Menggelar Apel Gabungan Perangkat Daerah Dirangkaikan dengan Halal Bihalal Seluruh Pegawai
- Bupati H. Anwar Sadat Menghadiri Rapat Paripurna Ketiga, Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Terhadap LKPJ 2024
- Bupati Tanjung Jabung Barat Memimpin Langsung Rakor Instruksi Presiden RI Terkait Pembentukan Satgas PSN
- Bupati Tanjung Jabung Barat Mengikuti Kegiatan Road To Kajanglako XIII
- Bupati H Anwar Sadat Dilantik sebagai Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Cabang Tanjung Jabung Barat
- Bupati Tanjung Jabung Barat Menyambut Optimis Peresmian Akatara Gas Processing Facility Milik Jadestone Energy
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Menghadiri Musrenbang- RKPD tahun 2026
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Pantau Kegiatan Pembersihan Drainase Di Sepanjang Jalan Jenderal Sudirman
- Bupati Tanjung Jabung Barat Membuka Pembinaan Tahap Pertama Qori-Qoriah
- Pemkab Tanjung Jabung Barat Pacu Pembangunan Infrastruktur Jalan Di Kecamatan Seberang Kota
Tim Futsal Kota Jambi Memastikan Tiket Semifinal

Keterangan Gambar : Tim Futsal Kota Jambi Memastikan Tiket Semifinal
Mediajambi.com- Tim Futsal Kota Jambi memastikan tiket
semifinal dari Grup B di ajang Porprov
XXIII Jambi 2023. Hasil positif tersebut
membuat ketua umum KONI Kota Jambi, M Kadafi bangga atas kerja keras dari para atlet muda dari
Kota Jambi itu.
Namun Kadafi menyampaikan, perjuangan tim Futsal Kota Jambi
belum selesai. Karena tiket final belum digenggam dan target dari PSSI Kota Jambi adalah medali emas.
- Julita Adhitia Atlet Muay Thai Kota Jambi Mengalahkan Nadiatul Jannah dari Sarolangun0
- Cabor Gateball Mulai di Pertandingkan di Porprov Jambi ke XXIII0
- Mantap! Emas Perdana Diraih Tim Criket Putri Kota Jambi0
- Tampil Perkasa, Kurash Kota Jambi Borong 7 Emas, Capaian Lampaui Target0
- Kota Jambi Optimis Jadi Juara Umum Proprov XIII/ 20230
"Terima kasih atas kerja kerasnya untuk meraih prestasi
tertinggi di Porprov Jambi. Saya mengharapkan semua pemain untuk tetap menjaga
kondisi, karena pertandingan belum usai.
Kita harus jadi juara," ujar Kadafi, Minggu 9 Juli 2023.
Di pertandingan semifinal, sambungnya sangat menentukan
nasib Kota Jambi apakah masuk final atau sebaliknya. Karena itu pertandingan
empat besar malam ini, Minggu 9 Juli 2023 harus tampil lebih baik lagi.
Tentunya harus memenangi pertandingan tersebut.
"Tugas tim pelatih dan pengurus agar tim futsal Kota
Jambi berjaya, medali emas diraih. Juga menjadi sejarah, apabila Kota Jambi
menjadi yang pertama peroleh medali emas," ujar Kadafi.
Untuk diketahui, Tim Futsal Kota Jambi memastikan lolos
menjadi juara grup B setelah menang atas Kabupaten Bungo (5-4), menang atas
Kabupaten Sarolangun (9–2), dan imbang (1-1) saat melawan Kabupaten Tebo.(*)