- Pemkab Tanjab Barat Menggelar Apel Gabungan Perangkat Daerah Dirangkaikan dengan Halal Bihalal Seluruh Pegawai
- Bupati H. Anwar Sadat Menghadiri Rapat Paripurna Ketiga, Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Terhadap LKPJ 2024
- Bupati Tanjung Jabung Barat Memimpin Langsung Rakor Instruksi Presiden RI Terkait Pembentukan Satgas PSN
- Bupati Tanjung Jabung Barat Mengikuti Kegiatan Road To Kajanglako XIII
- Bupati H Anwar Sadat Dilantik sebagai Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Cabang Tanjung Jabung Barat
- Bupati Tanjung Jabung Barat Menyambut Optimis Peresmian Akatara Gas Processing Facility Milik Jadestone Energy
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Menghadiri Musrenbang- RKPD tahun 2026
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Pantau Kegiatan Pembersihan Drainase Di Sepanjang Jalan Jenderal Sudirman
- Bupati Tanjung Jabung Barat Membuka Pembinaan Tahap Pertama Qori-Qoriah
- Pemkab Tanjung Jabung Barat Pacu Pembangunan Infrastruktur Jalan Di Kecamatan Seberang Kota
Suku Anak Dalam Jambi Senang Terima Sembako Dari Polisi

Keterangan Gambar : Suku Anak Dalam Jambi Senang Terima Sembako Dari Polisi
Mediajambi.com - Bentuk solidaritas sosial terhadap orang rimba atau Suku Anak Dalam Jambi, Polres Sarolangun memberikan bantuan sembako dan pakaian. Pemperian sembako bentuk kepedulian Polda Jambi dan Polres Sarolangun kepada warga SAD di wilayah Air Hitam pasca penyesuaian kenaikan harga BBM yang telah di tetapkan oleh Pemerintah.
Kapolres Sarolangun, AKBP Anggun Cahyono saat dikonfirmasi mengatakan bantuan kemanusiaan dari Kapolda Jambi dan Kapolres Sarolangun berupa paket sembako dan pakaian yang diberikan kepada SAD.
"Akibat kenaikan harga BBM, Kita berikan sembako kepada SAD yang jumlahnya mencapai ratusan orang,"ujarnya.
Anggun menyebutkan kepada SAD, Polda Jambi dan Polres Sarolangun berusaha hadir di tengah warga Suku Anak Dalam dalam situasi apapun dan di situasi sekarang saat ini harus di jalani bersama -sama. "Kita akan siap pantau terus warga SAD Kabupaten Sorolangun," jelasnya minggu, 25 september 2022.
- Ratusan Tenaga Pendidik Perguruan Tinggi Swasta di Jambi Demo Tolak Diskriminasi0
- Buka Pelatihan Petugas Regsosek 2022, Edi Purwanto Minta Petugas Jaga Integritas0
- Yamaha Jambi Lakukan Service dan Oli Gratis Ditempat Kota0
- Ombudsman Lakukan Penilaian Penyelenggaraan Pelayanan Publik0
- Dibuka Pendaftaran Perwira PK TNI 2022, Ini Syaratnya0
Jenang Jalal yang menerima bansos sangat berterimakasih kepada pihak kepada kepolisian yang telah membantu warga SAD dan iapun menceritakan jika penduduk SAD di wilayah Air Hitam, Sarolangun banyak yang enggan menemui warga SAD.
"Senang dan terbantu dengan pemberian sembako kepada SAD dan apalagi banyak segan menemui kelokasi tempat tinggal SAD,"katanya.(*)