- Pentingnya Literasi Keuangan Bagi Perempuan Hebat Pekerja Migran Indonesia
- Gubernur Al Haris: Pemerintah Fokus Tingkatkan Kesejahteraan Rakyat
- Wagub Sani Dukung Pengembangan Kekayaan Intelektual Melalui Kanwil Kementerian Hukum Jambi
- Cerita Srikandi Perubahan, Dari Lapas kini Buka Lapangan Kerja
- Inflasi Provinsi Jambi 0,32 pada Maret 2025, Andil Terbesar Disumbang Tarif Listrik
- Pemkab Tanjab Barat Menggelar Apel Gabungan Perangkat Daerah Dirangkaikan dengan Halal Bihalal Seluruh Pegawai
- Bupati H. Anwar Sadat Menghadiri Rapat Paripurna Ketiga, Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Terhadap LKPJ 2024
- Bupati Tanjung Jabung Barat Memimpin Langsung Rakor Instruksi Presiden RI Terkait Pembentukan Satgas PSN
- Bupati Tanjung Jabung Barat Mengikuti Kegiatan Road To Kajanglako XIII
- Bupati H Anwar Sadat Dilantik sebagai Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Cabang Tanjung Jabung Barat
Walikota Fasha Bersama Sinsen Berikan Sembako Pada Petugas Kebersihan dan Damkar

Keterangan Gambar : Walikota Fasha Bersama Sinsen Berikan Sembako Pada Petugas Kebersihan dan Damkar
Mediajambi.com- Walikota Jambi, Syarif Fasha bersama PT Sinar Sentosa Primatama (sinsen) bagi-bagi sembako kepada petugas kebersihan dan Damkar Kota Jambi, Rabu (12/4/2023).
Fasha mengatakan setiap tahun PT Sinsen selalu memberikan bantuan sembako jelang lebaran. "Kegiatan seperti ini rutin di lakukan sinsen selama saya terbang," ujarnya.
- Pemkot Jambi Gelar Bazar Ramadhan Fest0
- Tim TPID Kota Jambi Meninjau Sejumlah Pasar di Jambi0
- Lompatan Besar Tingkatkan SPBE, Fasha Raih Penghargaan KemenPAN-RB0
- Universitas Terbuka Jambi Jalin Kerjasama dengan 15 Dinas Pemerintah dan Mitra0
- Musrenbang RKPD Kota Jambi 2024, Tampung Aspirasi Masyarakat0
Bahkan Fasha mengatakan jumlahnya selalu bertambah, bukan hanya jumlah paketnya yang bertambah tapi juga isi sembakonya yang juga bertambah.
Lebih lanjut Walikota Jambi mengatakan program yang dilakukan sinsen ini dapat mengatasi inflasi khususnya pada saat lebaran.
Walikota berharap kegiatan seperti ini juga diikuti oleh pengusaha lain di Kota Jambi.
Roni Attan, CEO PT Sinar Sentosa Primatama Jambi mengatakan program ini merupakan wujud terima kasih kami walaupun tidak bisa memberikan terlalu banyak untuk masyarakat.
Ini merupakan salah satu CSR Honda Sinsen sebagai wujud kepedulian kami kepada masyarakat. Tahun, ini jumlah bingkisan yang di bagikan sinsen bertambah 170 paket dari tahun sebelumnya. Dimana ada 1.300 lebih paket sembako yang dibagikan tahun ini.(Yen)