- HERSHARE 2025, Mendorong Peran Perempuan dalam Pasar Modal Syariah
- Ny Hesti Haris Buka Kejuaraan Taekwondo Kartini Cup 2025. Kolaborasi Perwosi dan Taekwondo Jambi
- Makeup Dimanapun Praktis dan Lebih Stylish! Aeris Beaute Hadirkan Dua Warna Baru untuk The Signature 4-in-1 Brush
- Pemkot Jambi Serahkan SK kepada 1.909 PPPK, 1 Mundur dan 8 Tak Hadir
- Pertamina Gandeng BPOM Wujudkan UMKM Berdaya Saing di Program Basamo Elok Jambi
- Dibawah Guyuran Hujan Ribuan Peserta Khidmat Ikuti Upacara Hardiknas di Balaikota Jambi
- Kolaborasi Perwosi dan Taekwondo Jambi Hadirkan Kejuaraan Kartini Cup 2025
- Bupati H Anwar Sadat Menerima Audiensi dari Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Provinsi Jambi
- Bupati Tanjab Barat Inspektur Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tahun 2025
- Pemkab Tanjab Barat Memperingati Hari Buruh Internasional (May Day) tahun 2025
Bupati Tanjabar Peringati Haornas dengan Senam Bersama

Keterangan Gambar : Bupati Tanjabar Peringati Haornas Dengan Senang Bersama
Mediajambi.com - Bupati Tanjung Jabung Barat (Tanjabar) Drs. H. Anwar Sadat, M. Ag didampingi Ketua TP PKK, Hj. Fadhilah Sadat, mengikuti Senam Sehat dalam rangka Memperingati Hari Olahraga Nasional (HAORNAS) Ke-39 Tahun 2022, di Alun-alun Kota Kuala Tungkal, Minggu (11/9) Pagi.
Senam sehat juga diikuti Kepala Pengadilan Negeri Kuala Tungkal, Sekretaris Daerah beserta Ketua DWP, Dandim 0419/Tanjab/mewakili, Kapolres/mewakili, Asisten dan Staf Ahli Beserta Istri, seluruh OPD, Pimpinan Cabang Bank Jambi Kuala Tungkal beserta staf dan undangan lainnya.
Bupati dalam arahannya , mengayak semua masyarakat Tanjabar agar mencintai dan membiasakan berolahraga. "Insyaallah semuanya akan sehat dan bugar,” ujarnya.
Dikatakan Bupati, sehat itu mahal, karena meskipun kita hidup berkecukupan tetapi jasmani tidak sehat maka itu semua akan sia-sia. “Oleh karena itu kami sangat berharap mudah-mudahan kegiatan ini bisa terus dilaksanakan setiap minggu pagi, dan saya menghimbau kepada semua yang mengikuti senam untuk berbelanja di UMKM yang ada disekitar alun-alun, supaya industri UMKM kita bisa bertumbuh kembang untuk meningkatkan ekonomi masyarakat Tanjabar,” himbaunya.
- Akatara Project Dimulai, SKK Migas - KKKS Jadestone Energy Optimalkan Produksi Gas di Tanjab Barat 0
- Wabub Tanjabar Hadiri Rapat Paripurna Penyampaian Pandangan Umum Anggota DPRD0
- Pemkab Tanjabar Manfaatkan Aplikasi CMS Bank Jambi0
- Al Haris Apresiasi Capaian Pembangunan Pemkab Tanjab Barat0
Bupati mengucapkan terimakasih dan apresiasi kepada seluruh masyarakat Tanjabar serta kepada panitia dan semua pihak yang berkontribusi memeriahkan senam sehat.(neng/*)