- Pemkab Tanjab Barat Menggelar Apel Gabungan Perangkat Daerah Dirangkaikan dengan Halal Bihalal Seluruh Pegawai
- Bupati H. Anwar Sadat Menghadiri Rapat Paripurna Ketiga, Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Terhadap LKPJ 2024
- Bupati Tanjung Jabung Barat Memimpin Langsung Rakor Instruksi Presiden RI Terkait Pembentukan Satgas PSN
- Bupati Tanjung Jabung Barat Mengikuti Kegiatan Road To Kajanglako XIII
- Bupati H Anwar Sadat Dilantik sebagai Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Cabang Tanjung Jabung Barat
- Bupati Tanjung Jabung Barat Menyambut Optimis Peresmian Akatara Gas Processing Facility Milik Jadestone Energy
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Menghadiri Musrenbang- RKPD tahun 2026
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Pantau Kegiatan Pembersihan Drainase Di Sepanjang Jalan Jenderal Sudirman
- Bupati Tanjung Jabung Barat Membuka Pembinaan Tahap Pertama Qori-Qoriah
- Pemkab Tanjung Jabung Barat Pacu Pembangunan Infrastruktur Jalan Di Kecamatan Seberang Kota
Capaska Kota Jambi Resmi Dikukuhkan

Keterangan Gambar : Capaska Kota Jambi Resmi Dikukuhkan
Mediajambi.com– Puluhan Calon Anggota Paskibraka (Capaska) Kota Jambi akhirnya resmi dikukuhkan sebagai Anggota Paskibraka Kota Jambi, Sabtu (13/8) malam lalu, di Aulah Griya Mayang Rumdis Walikota Jambi. Pengukuhan ini sendiri, dilakukan Walikota Jambi, Syarif Fasha. Puluhan anggota Paskibraka Kota Jambi ini, akan mengibarkan bendera merah putih pada 17 Agustus 2022 mendatang.
Banyak harapan Syarif Fasha, usai mengukuhan para anggota Paskibraka Kota Jambi tersebut. Di antaranya, ia menginginkan agar, anggota Paskibraka Kota Jambi tetap dapat menjadi pribadi yang kokoh, beriman dan bertakwa kepada Allah SWT. “Termasuk menjadi pribadi yang pantang menyerah, sebagaimana tujuan dari pembangunan kepemudaan dalam mewujudkan Indonesia pada masa yang akan datang,” ungkap Fasha.
Dirinya juga tak lupa mengucapkan rasa terima kasih serta apresiasi yang tinggi terhadap orang tua para anggota Paskibraka Kota Jambi. “Di mana telah memberikan dukungan dan kepercayaan penuh ke putra-putri mereka, untuk digembleng, dibina serta dibentuk kedisplinan selama beberapa waktu belakangan ini,” jelas Fasha,
Tentu kata dia, hal ini tidaklah mudah. Namun Fasha tetap meminta para anggota Paskibraka Kota Jambi tetap yakin dan percaya, bahwa hal ini merupakan satu tahapan maupun hal yang dicita-citakan banyak pemuda-pemudi di Kota Jambi khususnya. “Banyak yang menginginkan seperti kalian, terpilih menjadi anggota Paskibraka. Namun kalian yang dikukuhkan adalah yang terbaik, tetap kobarkan semangat berjuang dan terus memberikan yang terbaik,” harap Fasha.
- Walikota Jambi Fasha Mencanangkan Program SSK0
- Top 3 Pemenang Kompetisi AHM Best Student Regional Jambi 2022 0
- Sinergi dengan Badan Pemeriksa Keuangan, OJK Perkuat Tata Kelola0
- Wakil Walikota Maulana Meninjau 56 Capaska Kota Jambi0
- Wakil Walikota Jambi Maulana, Melepas 16 Penggalang Pramuka Ikuti Jambore Nasional0
“Jadilah duta-duta yang terbaik. Sampaikan pesan positif ke teman kalian. Teruslah jadi yang terbaik, semoga keihklasan kita dalam pembangunan SDM senantiasa mendapat ridho. Terus kobarkan semangat, jaga kekompakkan,” tutupnya. (yen)