- Sukses Panen Jagung dan Tomat, Petani Binaan Pertamina EP Jambi Field Siap Garap Lahan yang Lebih Luas
- Walikota Maulana Terharu: Usulan Lahan Sekolah Rakyat Diterima Mensos, Legalitas Dinyatakan Clean and Clear
- Polda Jambi Siap Razia Kendaraan Mati Pajak, Dimulai 21 April 2025
- Pemkot Jambi Buka Seleksi Terbuka Calon Pimpinan BAZNAS 2025–2030, Kadis Kominfo: Kami Ajak Tokoh Islam Profesional Berkontribusi
- Pemkot Jambi Salurkan Bantuan Rp91 Juta untuk Korban Bencana dan Kebakaran
- Wawako Diza: Pemkot Jambi Gencarkan Tes Urine dan Sweeping Judi Online di Kalangan ASN
- Walikota Jambi Hadiri Peluncuran SP2D Online, Langkah Baru Menuju Keuangan Daerah Bebas Korupsi
- Walikota Maulana Meluncurkan Kebijakan Percepatan Layanan BPHTB
- Gelontorkan Dana Rp4,1 Miliar dari BTT, Pemkot Jambi Bangun Jembatan Baru di Jalan Sari Bakti
- Maulana dan Diza Resmi Sandang Gelar Pemangku Adat dan Sri Purwaningsih Dianugerahi Gelar Datin : Tanda Cinta Masyarakat Kota Jambi
Top 3 Pemenang Kompetisi AHM Best Student Regional Jambi 2022

Keterangan Gambar : Top 3 Pemenang Kompetisi AHM Best Student Regional Jambi 2022
Mediajambi.com – PT Sinar Sentosa Primatama (Sinsen) main dealer sepeda motor Honda menggelar Kompetisi AHM Best Student Regional Jambi 2022.
AHM Best Student merupakan salah satu program pencarian dan pemberian penghargaan bagi siswa berprestasi di Tanah Air. Program yang memasuki dua dekade penyelenggaraan ini bersinergi dengan stakeholder terkait seperti dinas pendidikan dan kebudayaan, sekolah, akademisi hingga praktisi dan para pakar untuk menyaring potensi pelajar SMA melalui beragam tema kompetisi yang disuguhkan setiap tahunnya.
People Development Manager Sinsen Nany Hastuti mengatakan Kompetisi AHM Best Student Regional Jambi tahun ini digelar secara daring sesuai dengan anjuran protokol Kesehatan. Melalui banyak proses, akhirnya kami mendapatkan Top 3 pemenang yang akan mewakili Jambi ke kompetisi AHMBS Nasional dan memperebutkan beasiswa total Rp 106 Juta.
“Saya ucapkan selamat kepada para pemenang. Kami akan kembali berjuang bersama dan semoga Provinsi Jambi kembali meraih juara di Kompetisi AHM Best Student Nasional 2022” ujar Nany.
- Gubernur Jambi Resmikan Pusat Informasi Konservasi Gajah di Tebo0
- AHM Pasarkan Motor Ikonik Honda ST125 Dax Untuk Berkendara Santai0
- Menuju Ekonomi Tangguh, Stabil, dan Berkelanjutan0
- Boss Indofood Bantah Harga Mie Instan Naik 3 Kali Lipat0
- Hemat Hingga Rp 1.925 Juta, Sinsen Berikan Promo Spesial di Bulan Agustus0
Berikut nama-nama pemenang Kompetisi AHMBS Regional Jambi 2022 :
1. Auliya Handayani – SMAN 2 Kota Jambi
2. Felicia Aulia Suherman – SMAN 3 Kota Jambi
3. M. Afif Baginda – MAN Insan Cendekia Jambi.(****)