- Sukses Panen Jagung dan Tomat, Petani Binaan Pertamina EP Jambi Field Siap Garap Lahan yang Lebih Luas
- Walikota Maulana Terharu: Usulan Lahan Sekolah Rakyat Diterima Mensos, Legalitas Dinyatakan Clean and Clear
- Polda Jambi Siap Razia Kendaraan Mati Pajak, Dimulai 21 April 2025
- Pemkot Jambi Buka Seleksi Terbuka Calon Pimpinan BAZNAS 2025–2030, Kadis Kominfo: Kami Ajak Tokoh Islam Profesional Berkontribusi
- Pemkot Jambi Salurkan Bantuan Rp91 Juta untuk Korban Bencana dan Kebakaran
- Wawako Diza: Pemkot Jambi Gencarkan Tes Urine dan Sweeping Judi Online di Kalangan ASN
- Walikota Jambi Hadiri Peluncuran SP2D Online, Langkah Baru Menuju Keuangan Daerah Bebas Korupsi
- Walikota Maulana Meluncurkan Kebijakan Percepatan Layanan BPHTB
- Gelontorkan Dana Rp4,1 Miliar dari BTT, Pemkot Jambi Bangun Jembatan Baru di Jalan Sari Bakti
- Maulana dan Diza Resmi Sandang Gelar Pemangku Adat dan Sri Purwaningsih Dianugerahi Gelar Datin : Tanda Cinta Masyarakat Kota Jambi
Ketua DPRD Provinsi Hadiri Halal Bihalal Keluarga Besar PKJM

Keterangan Gambar : Ketua DPRD Provinsi Hadiri Halal Bihalal Keluarga Besar PKJM
Mediajambi.com - Ketua DPRD Provinsi Jambi Edi Purwanto
menghadiri Halal Bi Halal Keluarga Besar Paguyuban Keluarga Jawa Merangin
(PKJM) yang diselenggarakan di Pendopo PKJM, Bangko, Kabupaten Merangin, Sabtu
(20/5/2023).
Turut hadir dalam acara ini Anggota DPRD Provinsi Jambi
Khafid Moein, Kepala Bappeda Provinsi Agus Sunaryo, Bupati Merangin Mashuri,
dan Wakil Ketua DPRD Merangin Zaidan Ismail.
- Ketua DPRD Provinsi Edi Purwanto Bahwa Seni Budaya Alat Perekat Bangsa0
- Universitas Terbuka Jambi Jajaki Kerjasama dengan Bank Indonesia Perwakilan Jambi0
- Pelantikan Pejabat Baru di Lingkungan Universitas Terbuka Jambi0
- Kementrian ESDM Tetapkan WPR di Jambi, Edi Purwanto Minta Petunjuk Teknis0
- Edi Purwanto,Jadi Narasumber Diskusi Interaktif Refleksi 25 Tahun Reformasi0
Dalam sambutannya Edi menyampaikan bahwa perkembangan seni
budaya termasuk salah satu hal yang menjadi perhatiannya. Untuk itu dirinya
telah menganggarkan 5,6 Milyar di APBD TA 2023 untuk bidang kebudayaan.
"Tujuannya untuk membantu pengembangan
paguyuban-paguyuban kesenian yang ada di provinsi Jambi, ada kesenian jawa,
Jambi, batak dan lain-lain, ada bantuan gamelan, kompangan, ada juga
seragam," jelas Edi.
Ketua DPD PDI Perjuangan Provinsi Jambi ini memuji
kekompakan warga PKJM yang telah bergotong royong membangun padepokan yang
cukup representatif. " Ini Padepokan Paguyuban Jawa termegahq yang ada di
provinsi Jambi," puji Edi.
Sementara itu, Agusmanto, Ketua PKJM mengucapkan terima
kasih kepada Edi Purwanto dan seluruh pihak yang telah membantu pembangunan
pendopo. "Terima kasih pak Edi atas bantuannya, granitnya sudah kita
pasang di atas panggung ini," jelas Agus.
Di akhir sambutan Edi mengajak seluruh masyarakat untuk
bijak dalam menghadapi tahun politik. "Mari
hadapi perbedaan dengan hepi. Kita harus tetap guyub dan jaga persatuan dan
kesatuan," pungkasnya.(*/yen)