- Pemkab Tanjab Barat Menggelar Apel Gabungan Perangkat Daerah Dirangkaikan dengan Halal Bihalal Seluruh Pegawai
- Bupati H. Anwar Sadat Menghadiri Rapat Paripurna Ketiga, Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Terhadap LKPJ 2024
- Bupati Tanjung Jabung Barat Memimpin Langsung Rakor Instruksi Presiden RI Terkait Pembentukan Satgas PSN
- Bupati Tanjung Jabung Barat Mengikuti Kegiatan Road To Kajanglako XIII
- Bupati H Anwar Sadat Dilantik sebagai Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Cabang Tanjung Jabung Barat
- Bupati Tanjung Jabung Barat Menyambut Optimis Peresmian Akatara Gas Processing Facility Milik Jadestone Energy
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Menghadiri Musrenbang- RKPD tahun 2026
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Pantau Kegiatan Pembersihan Drainase Di Sepanjang Jalan Jenderal Sudirman
- Bupati Tanjung Jabung Barat Membuka Pembinaan Tahap Pertama Qori-Qoriah
- Pemkab Tanjung Jabung Barat Pacu Pembangunan Infrastruktur Jalan Di Kecamatan Seberang Kota
Walikota Fasha Salurkan Bantuan Bagi 14 Warga Korban Kebakaran

Keterangan Gambar : Walikota Fasha Salurkan Bantuan Bagi 14 Warga Korban Kebakaran
Mediajambi.com– Sebagai bentuk kepeduliannya terhadap Kota Jambi, Kamis (7/7) Walikota Jambi, Syarif Fasha menyalurkan bantuan kepada warga Kota Jambi yang terdampak musibah kebakaran.
Total ada 14 warga Kota Jambi yang diberi bantuan dengan total nilai bantuan sebesar Rp 242 juta. Bantuan ini kata Fasha disalurkan berdasarkan tingkat kerugian yang dialami para korban kebakaran di Kota Jambi. “Saya turut prihatin dengan musibah yang menimpa warga Kota Jambi, khususnya musibah kebakaran. Untuk itu, saya harapkan bantuan ini bisa berguna,” terangnya.
Lebih lanjut, Fasha turut mengimbau warga Kota Jambi agar dapat lebih berhati-hati. Meskipun telah berhati-hati, warga Kota Jambi juga diimbau agar tak lalai dalam menjalankan kegiatannya sehari-hari.
- 4.093 Ekor Ternak Bebas PMK dan Siap di Qurban0
- Pemerintah Kota Jambi Pantau Harga Kebutuhan Pokok di Pasar Tradisional0
- PPDB Siswa SMP di Kota Secara Online0
- Waspada DBD, Dinkes Kota Jambi Himbau Selalu Terapkan Hidup Bersih dan Sehat0
- Pemkot Tetapkan Jalur Khusus Hafizh/Hafizhah0
“Karena terkadang, dengan meningkatkan ekonomi masyarakat kerap membeli barang-barang mewah. Tanpa mempedulikan, seperti intalasi jaringan listrik di rumah,” terangnya.
Meski bantuan yang diberikan tak terlalu besar, Fasha berharap itu dapat bermanfaat. Korban kebakaran dapat menggunakan untuk membeli berbagai kebutuhan, baik material memperbaiki erantara. Kami serahkan penggunaannya ke para korban kebakaran,” jelas Fasha.
Sementara itu, Kadis Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kota Jambi, Feriadi mengatakan, hingga saat ini ada 38 kejadian kebakaran. Di mana 70 persenya bersumber dari masalah listrik.
“Bantuan ini dari anggaran tanggap darurat. Ada 38 kejadian, dengan dua warga alami luka bakar,” pungkasnya. (Yen)