- Pemkab Tanjab Barat Menggelar Apel Gabungan Perangkat Daerah Dirangkaikan dengan Halal Bihalal Seluruh Pegawai
- Bupati H. Anwar Sadat Menghadiri Rapat Paripurna Ketiga, Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Terhadap LKPJ 2024
- Bupati Tanjung Jabung Barat Memimpin Langsung Rakor Instruksi Presiden RI Terkait Pembentukan Satgas PSN
- Bupati Tanjung Jabung Barat Mengikuti Kegiatan Road To Kajanglako XIII
- Bupati H Anwar Sadat Dilantik sebagai Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Cabang Tanjung Jabung Barat
- Bupati Tanjung Jabung Barat Menyambut Optimis Peresmian Akatara Gas Processing Facility Milik Jadestone Energy
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Menghadiri Musrenbang- RKPD tahun 2026
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Pantau Kegiatan Pembersihan Drainase Di Sepanjang Jalan Jenderal Sudirman
- Bupati Tanjung Jabung Barat Membuka Pembinaan Tahap Pertama Qori-Qoriah
- Pemkab Tanjung Jabung Barat Pacu Pembangunan Infrastruktur Jalan Di Kecamatan Seberang Kota
Wawako Maulana, Membuka Pelatihan Kepemimpinan Pengawasan Angkatan I dan II

Keterangan Gambar : Wawako Maulana, Membuka Pelatihan Kepemimpinan Pengawasan Angkatan I dan II
Mediajambi.com- Wakil Walikota Jambi , Maulana membuka pelatihan kepemimpinan pengawas angkatan I dan II di lingkungan Pemerintah Kota Jambi, Kamis (14/7) kemarin.
"Kita menyiapkan pemimpin harus paripurna, mulai dari karakternya, fisik mental, jiwa dan semua hal," kata Wakil Walikota Jambi, Maulana menjelaskan usai membuka kgiatan pelatihan di Gedung Diklat Lebak Bandung Kota Jambi.
Pada kesempatan tersebut, Maulana juga mengatakan, terdapat beberapa aspek kepribadian yang perlu dimiliki ASN yakni karakter atau akhlak yang baik, komitmen dalam menjalankan tugas, tanggungjawab dan memberikan pelayanan, komunikasi yang efektif dan kolaborasi antar individu atau lembaga.
- Pemkot Jambi Sembelih 219 Hewan Kurban0
- Warga Jambi Sholat Idul Adha di Lapangan Parkir KONI Jambi0
- Puluhan orang Kecewa Gagal Berangkat Haji Furoda0
- Walikota Fasha Salurkan Bantuan Bagi 14 Warga Korban Kebakaran0
- 4.093 Ekor Ternak Bebas PMK dan Siap di Qurban0
"Berkaitan dengan karakter, akhlak, loyalitas, tanggung jawab pelayanan , jiwa melayani sehingga kami melihat bahwa proses kepemimpinan adalah sebuah proses yang bisa dilatih, dibina dikembangkan. Ini calon pemimpin masa depan," ujarnya.
Pelatihan kepemimpinan pengawas angkatan I dan II ini diikuti oleh 60 peserta yang dilakukan selama 96 hari. Diakhir pelatihan, peserta wajib membuat program proyek perubahan, yakni sebuah program yang dapat diimplementasikan pada instansinya.
"Apa yang akan dibuat di kantornya masing-masing. Melihat kondisi saat ini untuk lebih baik apa yang dirubah,"pungkasnya.(Yen)