- Sukses Panen Jagung dan Tomat, Petani Binaan Pertamina EP Jambi Field Siap Garap Lahan yang Lebih Luas
- Walikota Maulana Terharu: Usulan Lahan Sekolah Rakyat Diterima Mensos, Legalitas Dinyatakan Clean and Clear
- Polda Jambi Siap Razia Kendaraan Mati Pajak, Dimulai 21 April 2025
- Pemkot Jambi Buka Seleksi Terbuka Calon Pimpinan BAZNAS 2025–2030, Kadis Kominfo: Kami Ajak Tokoh Islam Profesional Berkontribusi
- Pemkot Jambi Salurkan Bantuan Rp91 Juta untuk Korban Bencana dan Kebakaran
- Wawako Diza: Pemkot Jambi Gencarkan Tes Urine dan Sweeping Judi Online di Kalangan ASN
- Walikota Jambi Hadiri Peluncuran SP2D Online, Langkah Baru Menuju Keuangan Daerah Bebas Korupsi
- Walikota Maulana Meluncurkan Kebijakan Percepatan Layanan BPHTB
- Gelontorkan Dana Rp4,1 Miliar dari BTT, Pemkot Jambi Bangun Jembatan Baru di Jalan Sari Bakti
- Maulana dan Diza Resmi Sandang Gelar Pemangku Adat dan Sri Purwaningsih Dianugerahi Gelar Datin : Tanda Cinta Masyarakat Kota Jambi
Yamaha DDS Jambi Gelar Technical Meeting untuk Fazio Youth Project

Keterangan Gambar : Yamaha DDS Jambi Gelar Technical Meeting untuk Fazio Youth Project
Mediajambi.com- Guna menyukseskan event Fazio Youth Project Yamaha DDS Jambi mengundang seluruh peserta untuk mengelar Technical Meeting , Kamis (18/8/2022).
Peserta yang terdiri dari penguna motor Fazzio dan Beberpa Wartawan yang ada di Kota Jambi ini berkumpul di ruang serbaguna kantor Yamaha DDS Jambi Jalan Gatot Subroto Pasar Jambi.
Event Fazio Youth Project mengharuskan peserta untuk mengunjugi landmark Kota Jambi dan berfoto denga motor Yamaha Fazzio di lokasi tersebut.
Kemudian di posting di sosial media peserta dengan memberi hastag yang telah di tentukan. Selain itu peserta juga di wajibkan memfollow akun Instagram Yamaha Jambi dan Yamaha Indonesia.
- Bank Indonesia dan Pemerintah Meluncurkan Uang Rupiah Kertas Tahun Emisi 20220
- Semarak Hari Ulang Tahun Ke-77 Republik Indonesia, Pemkot Jambi Adakan Berbagai Lomba0
- Motor Baru Honda ST125 Dax dan New Honda ADV160 Hadir di GIIAS 20220
- BI Jambi Sosialisasi Uang Rupiah Kertas Tahun Emisi 20220
- Tumbuhkan Kebanggaan pada Musisi Remaja Indonesia, di Tengah Dominasi Pop Korea0
Dalam pengarahannya, Didit bagian Promosi Yamaha DDS Jambi mengatakan setiap peserta akan di ajak berkeliling Kota Jambi dengan motor Fazzio kesayangannya
Untuk destinasi yang dikunjungi Yamaha sendiri membebaskan peserta, namun akan ada tiga destinasi yang wajib di kunjungi peserta Fazio Youth Project. "Ada tiga destinasi wajib atau cek poin yang harus di kunjungi peserta, Gentala Arasy, tugu Kris dan Casa d'alesha," ujarnya Kamis (18/8/2022).
Walaupun dibebaskan namun ada beberapa destinasi rekomendasi pihak Yamaha. Taman remaja, Taman Anggrek, Mesjid Seribu Tiang hingga mesjid Chang ho menjadi destinasi pilihan yang bisa di kunjungi peserta.
Event yang di selenggarakan pada Sabtu, 20 Agustus 2022 ini akan memberikan hadiah jutaan rupiah untuk tiga orang pemenang. ( */Yen)