- Pemkab Tanjab Barat Menggelar Apel Gabungan Perangkat Daerah Dirangkaikan dengan Halal Bihalal Seluruh Pegawai
- Bupati H. Anwar Sadat Menghadiri Rapat Paripurna Ketiga, Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Terhadap LKPJ 2024
- Bupati Tanjung Jabung Barat Memimpin Langsung Rakor Instruksi Presiden RI Terkait Pembentukan Satgas PSN
- Bupati Tanjung Jabung Barat Mengikuti Kegiatan Road To Kajanglako XIII
- Bupati H Anwar Sadat Dilantik sebagai Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Cabang Tanjung Jabung Barat
- Bupati Tanjung Jabung Barat Menyambut Optimis Peresmian Akatara Gas Processing Facility Milik Jadestone Energy
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Menghadiri Musrenbang- RKPD tahun 2026
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Pantau Kegiatan Pembersihan Drainase Di Sepanjang Jalan Jenderal Sudirman
- Bupati Tanjung Jabung Barat Membuka Pembinaan Tahap Pertama Qori-Qoriah
- Pemkab Tanjung Jabung Barat Pacu Pembangunan Infrastruktur Jalan Di Kecamatan Seberang Kota
Ketua DPRD Edi Purwanto, Mengajak Mahasiswa Pintar Menerima dan Memberi Informasi

Keterangan Gambar : Ketua DPRD Edi Purwanto, Mengajak Mahasiswa Pintar Menerima dan Memberi Informasi
Mediajambi.com - Ketua DPRD Provinsi Jambi, Edi Purwanto mengajak mahasiswa untuk lebih pintar dalam menerima dan memberikan informasi.
Hal tersebut disampaikannya pada saat memberikan kuliah umum kepada mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Jambi. Di Ruang Banggar Kantor DPRD Provinsi Jambi, Jum'at (26/5/2023).
- Ketua DPRD Edi Purwanto Memberikan Kuliah Umum0
- Direktur UT Jambi Podcast Bersama Giring Ganesha0
- Dua Mahasiswa Universitas Terbuka Jambi Raih Juara Pemilihan Duta Bahasa Provinsi Jambi 20230
- Wamenaker RI Hadiri Pelantikan IKA Faperta Unja di Kampus Mendalo 0
- Ketua DPRD Edi Purwanto Bangga dan Apresiasi Pasukan Satgas Yonif Raider 142 Kesatria Jaya0
Disampaikan Edi, menjelang pemilu tahun 2024 mendatang, akan banyak berita-berita hoax bertebaran.
“Maka dari itu, untuk mengatasi berita hoax tentu literasi harus didalami dan cari beberapa hal, apakah benar atau tidak,” katanya.
Pada saat pemaparan materi, Ketua DPD PDI Perjuangan Provinsi Jambi ini juga mengingatkan kepada mahasiswa untuk lebih pintar dan keliru dalam menerima dan memberikan informasi. Jangan sampai informasi yang disampaikan merujuk atau bersifat hoax.
"Kemudian, kita dengarkan, lihat hati kita jadi janganlah selalu cepat percaya," sebutnya.
Kata Edi, ketika kita tidak bisa menyikapi dengan baik, berita hoax akan sangat berbahaya bagi bangsa.
“Menurut saya anak-anak mahasiswa harus memperdalam literasi, sebenarnya mahasiswa tau kok ini hoax atau tidak dan tinggal jangan jadi bagian dari orang untuk menyebarkan berita-berita salah kepada masyarakat,” pungkasnya.(*)