- Pemkab Tanjab Barat Menggelar Apel Gabungan Perangkat Daerah Dirangkaikan dengan Halal Bihalal Seluruh Pegawai
- Bupati H. Anwar Sadat Menghadiri Rapat Paripurna Ketiga, Pemandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD Terhadap LKPJ 2024
- Bupati Tanjung Jabung Barat Memimpin Langsung Rakor Instruksi Presiden RI Terkait Pembentukan Satgas PSN
- Bupati Tanjung Jabung Barat Mengikuti Kegiatan Road To Kajanglako XIII
- Bupati H Anwar Sadat Dilantik sebagai Ketua Majelis Pembimbing Cabang (Kamabicab) Gerakan Pramuka Cabang Tanjung Jabung Barat
- Bupati Tanjung Jabung Barat Menyambut Optimis Peresmian Akatara Gas Processing Facility Milik Jadestone Energy
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Menghadiri Musrenbang- RKPD tahun 2026
- Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat Pantau Kegiatan Pembersihan Drainase Di Sepanjang Jalan Jenderal Sudirman
- Bupati Tanjung Jabung Barat Membuka Pembinaan Tahap Pertama Qori-Qoriah
- Pemkab Tanjung Jabung Barat Pacu Pembangunan Infrastruktur Jalan Di Kecamatan Seberang Kota
Tim Gabungan TNI Polri Sosialisasi Pencegahan Aksi Geng Motor

Keterangan Gambar : Tim Gabungan TNI Polri Sosialisasi Pencegahan Aksi Geng Motor
Mediajambi.com- Tim gabungan Tni Polri mensosialisasikan himbauan pencegahan aksi kejahatan jalanan atau aktivitas geng motor di Rt 17 Kelurahan The Hok Kecamatan Jambi Selatan Kota Jambi pada Kamis (29/9/2022) malam.
Kegiatan yang turut dihadiri Ketua Rt 17, Ketua Pemuda, Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat dan puluhan masyarakat ini, guna memberikan edukasi kepada masyarakat agar lebih waspada terhadap aksi kejahatan jalanan khususnya geng motor.
Kanit Binmas Polsek Jambi Selatan Iptu Nita mengatakan sosialisasi ini merupakan kegiatan rutin guna meminimalisir terjadinya aksi kejahatan jalanan atau geng motor.
"Iya, kegiatan ini merupakan kegiatan rutin untuk memberikan edukasi dan himbauan ke masyarakat agar lebih waspada dan berhati-hati saat beraktivitas di luar rumah khususnya malam hari, ujarnya."
- Kado UUPA, Hari Tani dan HUT IPPAT Ke 62/35, Tiga Tali Sepilin Since 24 September 1960/1987-20220
- Lakalantas Maut di Simpang Paal 10, Seorang Pelajar Inisial JNA Meninggal Dunia0
- Siswi SMP Tewas di Paal 10 Terlintas Truk Angkut Tanah0
- Pertamakalinya, Kemenkumham RI Melalui DJKI Selenggarakan DJKI Mengajar0
- Berkas Dinyatakan Lengkap, Polri: Bukti Komitmen Usut Tuntas Kasus Duren Tiga0
Selain itu, terkait maraknya aksi geng motor yang mayoritas dilakukan oleh anak dibawah umur, Iptu Nita menghimbau kepada orang tua untuk membatasi aktivitas anak saat keluar pada malam hari.
"Diminta agar orang tua melarang anaknya untuk keluar pada malam hari khususnya di atas jam 10 malam, ini dilakukan guna mengantisipasi terjadinya aksi kejahatan yang saat ini sedang marak terjadi, ujarannya "
Sementara itu Ketua Rt 17, Gunadi mengatakan dengan dilaksanakan sosialisasi ini warga akan lebih waspada dan meningkatkan keamanan dengan mengaktifkan kembali kegiatan Pos Keamanan Lingkungan.
"Dengan dilakukan poskamling, diharapkan aksi kejahatan seperti pencurian dan geng motor khususnya dapat diminimalisir sedini mungkin, harapannya."
Sementara, bagi masyarakat yang mengetahui aktivitas geng motor dapat menghubungi langsung pihak kepolisian terdekat, dan diharapkan dengan dilakukan hal tersebut dapat meminimalisir terjadinya aksi kejahatan yang ditimbulkan dari geng motor.(**)